Ngiring

Minggu, 01 Juli 2012

Cara Membuat Kotak Blogroll dengan Efek Marque


1.    Login ke dashboard blogger anda.
2.    Pilih Rancangan > Elemen Halaman > Add gadget (HTML/JavaScript).
3.    Copy script di bawah ini dan paste pada gadget.

<marquee align="center" direction="up" height="200" onmouseout="this.start()" onmouseover="this.stop()" scrollamount="2" width="200">
::<a href="http://ngiring.blogspot.com">Share with Irfan</a>::<p>
::<a href="http://ngiring.blogspot.com/"><blink>Tips Blogging</blink></a>::<p>
::<a href="http://ngiring.blogspot.com/"><i>Info Blogging</i></a>::<p> Link....<p>
Link....<p>
Dst....<p>
</marquee>


4.    Hasilnya akan terlihat seperti ini :

::Share with Irfan::
::Tips Blogging::
::Info Blogging::
Link....
Link....
Dst....
5.    Edit linknya sesuai dengan link blogroll sobat kemudian Simpan (Save).
Cara Membuat Kotak Blogroll dengan Efek Scroll (Unorderlist) :
1.    Login ke dashboard blogger anda.
2.    Pilih Rancangan > Elemen Halaman > Add gadget (HTML/JavaScript).
3.    Copy script di bawah ini dan paste pada gadget.

<div style=”border:1px solid #006600;overflow:auto;width:180px;height:100px;”>
<ul>
<li><a href=”http://ngiring.blogspot.com/”>Share With Irfan</a></li>
<li><a href=”http://ngiring.blogspot.com/”>Tips Blogging</a></li>
<li><a href=”http://ngiring.blogspot.com/”>Artikel Komputer</a></li>
<li><a href=”http://ngiring.blogspot.com/”><blink>Share With Irfan</blink></a></li>
<li><a href=”http://ngiring.blogspot.com/”><i>Tips Blogging<i></a></li>
<li><a href=”http://ngiring.blogspot.com/”><b>Artikel Komputer</a></li>
<li><a href=”http://ngiring.blogspot.com/”>Link Sobat</a></li>
</ul>


4.    Hasilnya akan terlihat seperti ini :


5.    Edit linknya sesuai dengan link blogroll sobat kemudian Simpan (Save).


Nah dari 2 kotak blogroll diatas tinggal pilih aja sobat mau pakai blogroll dengan marque atau blogroll dengan scroll (unorderlist). Menurut saya sih dua-duanya sama bagusnya jadi pasang aja 2 macam blogroll sekaligus biar tambah rame he he. Untuk lebar dan tinggi kotak blogroll silahkan disesuaikan dengan sidebar yang ada di blog sobat.
NB:untuk tulisan yg berwarna biru ganti dengan ling yang di tuju dan untuk tulisan yg berwarna hijau ganti dengan nama blognya