1. Pengertian
- Method
- Suatu Method bisa menerima dan memanipulasi data atau field didalam diri Method tersebut.
- Suatu Method bisa mempengaruhi nilai suatu object lain.
- Memanipulasi data
- Perhitungan matematika
- Mengontrol proses
- Memonitori kejadian dari suatu event
- Nama Method
- Daftar parameter-parameter
- Tipe objek atau tipe primitive ( tipe data ) yang di kembalikan method
- Badan program method
a) Method yang di sediakan di java itu sendiri, antara lain
- Println
- Nextlnt
- Equals
- Etc
Untuk membuat method yang di buat sendiri di java , sintaksnya yaitu ;
Modifier returnValueType Methodname(List parameters )
{
Statement;
}
2. Parameter
Parameter merupakan bagian dari method yang mana di dalam suatu method bisa memiliki 1 parameter atau lebih dari 1 parameter. Parameter itu sendiri adalah suatu bagian dari method yang mana harus di beri type data dan disini penulis menganggap suatu parameter mirip sekali dengan variable ( tetapi yang merupakan dalan bagian dari method ) yang bisa menentukan suatu nilai atau merubah suatu nilai nantinya saat di program java di jalankan ( Running ) atau di tampilkan dengan method yang sudah ada di java.
2. Membuat suatu program
Contoh coding dan tampilan dari program segitiga bintang bernilai 4 ( Looping )
1. Tampilan Program
2. Coding dari Program membuat program segitiga bintang bernilai 4 ( Looping ) :
public class cetakbintang{
public static void bintang()
{
for(int i=6;i >=1;i–){
for(int j=i;j >=1;j–){
System.out.print(“*”);
}
System.out.println();
}
}
public static void main(String[]args)
{
System.out.println(” Segitiga Bintang bernilai 4″);
System.out.println();
bintang();
}
}
Selain contoh dengan listing ( Looping ) di atas penulis juga membuat dengan coding yang lain tetapi menghasilkan tampilan yang sama:
1. Tampilan
codingnya adalah :
2. Coding
public class cetakbintang1{
public static void bintang()
{
for(int i=1;i <=6;i++){
for(int j=i;j <=6;j++){
System.out.print(“*”);
}
System.out.println();
}
}
public static void main(String[]args)
{
System.out.println(” Segitiga Bintang bernilai 4″);
System.out.println();
bintang();
}
}
3. Membuat kalkulator sederhan yang berisi metod dan parameter serta mengeksekusinya
1. Tampilan
2. Coding dari Class Kalkulator:
/**
* @(#)kalkulator.java
*
*
* @author
* @version 1.00 2012/3/25
*/
public class kalkulator {
int operan1;
int operan2;
int operan3;
int operan4;
int hitung()
{
return operan1+operan2;
}
void hitung (int operan1,int operan2)
{
operan1=operan1;
operan2=operan2;
operan3=operan3;
operan4=operan4;
}
}
3. Coding untuk pengeksekusian dari kalkulator tersebut :
/**
* @(#)kalkulator beraksi.java
*
*
* @author
* @version 1.00 2012/3/25
*/
public class kalkulatorberaksi {
public static void main(String[]arg){
kalkulator kalkulator1 = new kalkulator();
int tambah;
int kurang;
kalkulator1.operan1=30;
kalkulator1.operan2=30;
kalkulator1.operan3=20;
kalkulator1.operan4=10;
System.out.println();
tambah = kalkulator1.operan1+ kalkulator1.operan2;
kurang= kalkulator1.operan3-kalkulator1.operan4;
System.out.println(“Contoh Kalkulator Sederhana yang menggunakan method dan paramater :”);
System.out.println(” Pertambahan= 30+30=”+tambah);
System.out.println(” Pengurangan= 20-10=”+ kurang);
}
}